Dari Buraidah RA, Nabi SAW bersabda : Perjanjian diantara kita dan mereka (kaum munafik) adalah SHOLAT, maka barangsiapa MENINGGALKAN SHOLAT, Sungguh ia telah KAFIR (HR. Tirmidzi)
Sungguh orang munafik itu ditempatkan pada tingkatan paling BAWAH dari NERAKA. DAn kamu tidak akanmendapat seorang penolongpun bagi mereka (QS An Nissa : 145)
Dari Ibnu Abbas RA, Rosululloh SAW bersabda : Siapa mendengar PANGGILAN ADZAN, sementara tiada Udzur untuk menghalanginya memenuhi panggilan adzan tersebut, maka TIDAK DITERIMA SHOLAT yang dikerjakannya. Sahabat bertanya: "Apa Udzur itu?", Beliau SAW menjawab, "Takut bahaya atau sakit".. (Shahih Sunan Abu Dawud)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar